Home » Berita Terbaru » Workshop Penilaian Kinerja Guru dan Implementasi Kurikulum 2013 pada Sekolah Inklusi

Workshop Penilaian Kinerja Guru dan Implementasi Kurikulum 2013 pada Sekolah Inklusi

MC Kalsel - Pembukaan WorkshopSMK Negeri 2 Banjarmasin mengadakan kegiatan Workshop Penilaian Kinerja Guru dan Implementasi Kurikulum 2013 Sekolah Inklusi SMK Negeri 2 Banjarmasin di hari pertama masuk sekolah setelah libur puasa dan lebaran, Senin (4/8). Workshop ini dimaksudkan untuk meningkatkan kompetensi guru dan lebih menguasai lagi kurikulum 2013.

Workhop dibuka oleh Kabid Dikmen Dinas Pendidikan Kota Banjarmasin, H. Fendi. Narasumber dalam kegiatan ini Sekretaris Dinas Pendidikan Dr. H. Amka, M.Si, Konsultan Ahli Inklusi Dinas Pendidikan Kalimantan Selatan, Imam Yuwono, M.Pd.

Check Also

Peserta Didik Teknik Furnitur PJBL dan PLK Teknik Kimia Industri

Peserta didik smkn 2 banjarmasin Program Keahlian teknik furnitur ikut melaksanakan Pembelajaran Luar Kelas untuk …

Gerakan Nasional “Kembali Naik Angkutan Umum”

Teman Bus Kota Banjarmasin Goes To School 2024 berkunjung ke SMK Negeri 2 Banjarmasin, Pada …

Penyuluhan dan Bimbingan Jabatan bagi pencari kerja dari Dinas Koperasi, Usaha Mikro dan Tenaga Kerja Kota Banjarmasin

Program penempatan Tenaga Kerja Sub Kegiatan Penyuluhan dan Bimbingan Jabatan dalam  rangka mempersiapkan peserta didik …

Workshop Budaya Kerja Sekolah

Budaya  kerja  adalah value atau nilai,  karakteristik,  dan atribut yang dimiliki  oleh suatu perusahaan atau …

Kunjungan Putri Indonesia Perwakilan Kalimantan Selatan 2024

SMK Negeri 2 Banjarmasin di hebohkan oleh kedatangan Putri Indonesia Perwakilan Kalimantan Selatan 2024 pada …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *