Home » Berita Terbaru » Kegiatan PLS 2018/2019

Kegiatan PLS 2018/2019

Siswa-siswi baru SMK Negeri 2 Banjarmasin menjalani Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) selama 3 hari dari tanggal 16 – 19 Juli 2018.

Acara PLS ini dibuka dengan upacara bendera yang dipimping langsung oleh H. Almunawar, S.T, M.Pd selaku kepala SMK Negeri 2 Banjarmasin. Tujuan dengan adanya kegiatan ini agar siswa-siswi semangat dan tidak ada yang salah dalam memilih jurusan. Dalam acara ini diikuti sebanyak 576 siswa-siswi baru dari 8 Jurusan meliputi 3 rombel untuk kelas Pekerjaan Sosial dan Teknik Komputer dan Jaringan, 2 rombel untuk kelas Multimedia, Broadcasting, Animasi, dan Rekayasa Perangkat Lunak, 1 rombel untuk kelas Desain Interior dan Kimia Industri . Dalam kegiatan PLS ini juga dihadiri pemateri dari luar sekolah.

Berikut adalah jadwal kegiatan PLS Tahun 2018/2019

 

Check Also

Kegiatan Visitasi, Monitoring dan Evaluasi Buku Teks Utama Tahap I

Kegiatan Visitasi Monitoring dan Evaluasi Buku Teks Utama Tahap I Dengan Surat Undangan dari kemendikbudristek yang …

GAYA HIDUP BERKELANJUTAN, Cerdas Mengolah Sampah Dengan 4R

Bulan P5 (Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila) dilaksanakan selama 2 minggu, dari tanggal 22 mei …

Timelaps’20 Graduation “People come and go but memory stay forever”

Senin , 15 Mei 2023 yang di pilih menjadi tanggal Pengukuhan sekaligus perpisahan Siswa Siswa SMK …

Survaillance, Lembaga Sertifikasi Profesi SMK Negeri 2 Banjarmasin

Pada hari Selasa hingga kamis tanggal 9 s/d 11 mei 2023 Lembaga Sertifikasi Profesi (LSP) …

Informasi dan Tata Cara Pendaftaran Calon Peserta Didik PPDB Tahun 2023/2024

Situs ini dipersiapkan sebagai pusat informasi dan pengolahan seleksi data siswa peserta didik Tahun Pelajaran …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *