Home » Berita Terbaru » Pengenalan Videografi serta Sosialisai rekrutmen TNI AD

Pengenalan Videografi serta Sosialisai rekrutmen TNI AD

SMK Negeri 2 Banjarmasin Kedatangan dari TNI Bidang Humas, Bersama dengan para siswa yang sedang melaksanakan Pembelajaran Luar Kelas (PLK) yang sedang di laksanakan di satuan Korem 101 Antasari. Selasa 14 Februari 2023

Pada kesempatan itu mereka membagikan ilmu tentang Dasar Kamera, Pengambilan Gambar hingga sosialisasi Rekrutmen TNI AD yang di dengarkan oleh seluruh siswa kelas X BCT B di Lab Korea SMK Negeri 2 Banjarmasin.


Semoga dengan adanya kegiatan ini semakin menambah wawasan peserta didik terhadap Videografi dan lebih luas lagi dalam mengenal bagian-bagian bidang apa saja yang ada di TNI AD.

Check Also

Peserta Didik Teknik Furnitur PJBL dan PLK Teknik Kimia Industri

Peserta didik smkn 2 banjarmasin Program Keahlian teknik furnitur ikut melaksanakan Pembelajaran Luar Kelas untuk …

Gerakan Nasional “Kembali Naik Angkutan Umum”

Teman Bus Kota Banjarmasin Goes To School 2024 berkunjung ke SMK Negeri 2 Banjarmasin, Pada …

Penyuluhan dan Bimbingan Jabatan bagi pencari kerja dari Dinas Koperasi, Usaha Mikro dan Tenaga Kerja Kota Banjarmasin

Program penempatan Tenaga Kerja Sub Kegiatan Penyuluhan dan Bimbingan Jabatan dalam  rangka mempersiapkan peserta didik …

Workshop Budaya Kerja Sekolah

Budaya  kerja  adalah value atau nilai,  karakteristik,  dan atribut yang dimiliki  oleh suatu perusahaan atau …

Kunjungan Putri Indonesia Perwakilan Kalimantan Selatan 2024

SMK Negeri 2 Banjarmasin di hebohkan oleh kedatangan Putri Indonesia Perwakilan Kalimantan Selatan 2024 pada …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *