Home » Berita Terbaru » Semarak Perlombaan 79 Tahun Indonesia Merdeka di SMK Negeri 2 Banjarmasin

Semarak Perlombaan 79 Tahun Indonesia Merdeka di SMK Negeri 2 Banjarmasin

Dalam Rangka menyemarakkan 79 tahun kemerdekaan Indonesia SMK Negeri 2 Banjarmasin mengadakan berbagai lomba untuk meningkatkan kebersamaan dan solidaritas antara peserta didik dan guru-guru SMK Negeri 2 Banjarmasin, Lomba yang di adakan untuk peserta didik antara lain :

1. Lomba Fashion Show
2. Lomba PS E-Football
3. Lomba Menjinakkan bom
4. Lomba estafet sarung
5. Lomba estafet sedotan
6. Lomba Tarik tambang
7. Mind class

Dan berbagai lomba untuk guru seperti :
1. Lomba Caterpillar
2. Lomba Futsal sarung
3. Lomba estafet pukul paku
4. Lomba estafet tepung
5. Lomba estafet cup sedotan

Yang di laksanakan dari tanggal 14- 16 Agustus 2024.  Kegiatan Gebyar Merdeka SMK Negeri 2 Banjarmasin ini bertujuan untuk “Menghormati masa lalu,Menatap Masa Depan”

Check Also

Hari Libur dan Cuti Bersama Tahun 2025

Surat Edaran Sekretariat Daerah Provinsi Kalimantan Selatan Surat Edaran Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan Provinsi …

Rapat Awal Semester Genap Tahun Pelajaran 2024/2025

Rapat awal semester genap Tahun Pelajaran 2024/2025. Acara ini dihadiri oleh seluruh jajaran guru dan …

Perkemahan Tamu Ambalan SMK Negeri 2 Banjarmasin: Membentuk Karakter Melalui Kegiatan di Alam

Banjarbaru – Seluruh peserta didik kelas X SMK Negeri 2 Banjarmasin mengikuti kegiatan Perkemahan Tamu …

Seluruh Warga SMK Negeri 2 Banjarmasin Laksanakan Upacara Peringatan Hari Pahlawan

Banjarmasin – Pada Senin, 11 November 2024, seluruh warga SMK Negeri 2 Banjarmasin melaksanakan upacara …

Desiminasi Hasil Bimtek Tefa Pengimbasan Tahun 2024

Dalam rangka mengokohkan pengembangan teaching factory (Tefa) di sekolah menengah kejuruan (SMK), Direktorat Sekolah Menengah …

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *